const and static
Ada 2 cara lain untuk mendeklarasikan variabel, tidak hanya dengan let
. Yaitu dengan menggunakan const
dan static
. Juga, Rust tidak akan menggunakan type inference untuk kedua cara ini: Anda perlu menuliskan type untuk keduanya. Pendeklarasian dengan cara ini berguna untuk mendeklarasikan variabel yang nilainya tidak berubah (const
artinya constant/konstanta). Yang membuat keduanya berbeda adalah:
const
mirip sepertilet
, hanya saja valuenya yang tidak berubah,static
sama seperticonst
, akan tetapi ia memiliki lokasi memori yang tetap (fixed) dan bisa berlaku sebagai global variable.
Jadi, bisa dibilang bahwa keduanya hampir sama. Meskipun programmer Rust lebih sering menggunakan const
.
Keduanya ditulis dengan HURUF_KAPITAL, dan biasanya ditulis di luar main
, sehingga mereka tidak hangus diseluruh bagian code program.
Beginilah contohnya: const NUMBER_OF_MONTHS: u32 = 12;
dan static SEASONS: [&str; 4] = ["Spring", "Summer", "Fall", "Winter"];